Jumat, 08 Oktober 2010

Manusia dan Kebudayaan


Manusia terdiri dari 4 unsur :
  • Jasad   : badan kasar yang nampak pada luarnya
  • Hayat  : gerak
  • Ruh     : daya yang bekerja secara spiritual
  • Nafs    : kesadaran tentang diri sendiri

 Manusia Sebagai Satu Kepribadian Mengandung Tiga Unsur :
o   ID                    : kepribadian paling primitif
o   EGO                : kepribadian eksekutif
o   SUPER EGO  : kepribadian paling akhir

Hakekat Manusia
  • Makhluk ciptaan Tuhan terdiri dari tubuh dan jiwa
  •  Makhluk ciptaan Tuhan yang sempurna dibandingkan dengan makhluk lainnya
  •  Makhluk biokultural
  •  Makhluk ciptaan Tuhan yang terikat dengan ekologi

Pengertian Kebudayaan
  • E.B. Taylor (1871),Kebudayaan adalah kompleks yang mencakup pengetahuan dan  kepercayaan
  • Selo Sumarjan dan Soelaeman Soemardi, kebudayaan sebagai semua hasil karya
  • Sutan Takdir Alisyahbana, kebudayaan sebagai manifestasi dari cara berpikir
  • Koentjaraningrat, kebudayaan adalah keseluruhan gagasan
  • A.L. Krober dan C. Kluckhon, kebudayaan adalah penjelmaan kerja jiwa manusia
  • C.A Van Peursen, kebudayaan diartikan sebagai manifestasi kehidupan setiap orang
  • Krober dan Kluckhan kebudayaan terdiri atas berbagai pola, pikiran, perasaan dan reaksi yang diturunkan oleh simbol-simbol yang menyusun pencapaiannya

Unsur-unsur Kebudayaan
  •    Melville J. Herkovits: alat teknologi, sistem ekonomi, keluarga dan kekuatan politik
  • Bronislaw Malinowski: sistem norma, organisasi ekonomi, alat-alat atau lembaga
  • C. Kluckhon: sistem religi, sistem organisasi kemasyarakatan, sistem pengetahuan, sistem mata pencaharian hidup dan sistem ekonomi, sistem teknologi dan peralatan, bahasa dan kesenian
Wujud Kebudayaan
  •  Kompleks gagasan
  • Kompleks aktivitas
  • Wujud sebagai benda

Orientasi Nilai Budaya
1.               Hakekat hidup manusia    : berusaha untuk memadamkan hidup
2.               Hakekat karya manusia     : kedudukan/kehormatan
3.               Hakekat waktu manusia    : orientasi masa lampau atau utuk masa kini
4.               Hakekat alam manusia      : manusia menyerah kepada   alam
5.               Hakekat hubungan manusia          : mementingkan hubungan antar manusia

 Perubahan Kebudayaan
  •    Perubahan jumlah dan komposisi penduduk
  •  Perubahan lingkungan alam
  Berbagai Faktor Yang Mempengaruhi Diterima Atau Tidaknya Suatu Unsur Kebudayaan Baru:
  • Terbatasnya masyarakat memiliki hubungan atau kontak
  • Pandangan hidup dan nilai-nilai yang dominan
  •  Corak struktur sosial suatu masyarakat
  •  Suatu unsur kebudayaan diterima jika sebelumnya sudah ada unsur-unsur kebudayaan yang manjadi landasan
  •  Dapat dengan mudah dibuktikan kegunaannya oleh warga masyarakat yang bersangkutan

 Kaitan Manusia Dan Kebudayaan
  •  Eksternalisasi:mengekspresikan dirinya dengan membangun dunianya
  •  Obyektivitas:      masyarakat menjadi realitas obyektif, suatu kenyataan yang terpisah dari manusia
  •  Internalisasi:       proses dimana mayarakat disergap kembali oleh manusia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar